Wallpaper Dengan Motif Shabby Chic

Wallpaper Dengan Motif Shabby Chic

Shabby Chic terinspirasi dari gaya vintage yang merefleksikan gaya tempo dulu menjadi nilai seni. Berasal dari bahasa Inggris, shabby berarti “lusuh” sedangkan chic adalah “elok”. Ide shabby chic diambil dari kebudayaan Inggris pada abad ke-19, dimana gaya ini lebih mengarah pada keindahan furnitur tradisional, antik, terkesan lusuh.

Shabby Chic adalah warna lembut dan kesan “lusuh” (shabby) karena usia – yang diterapkan pada furnitur maupun soft furnishing.  Beragam motif yang ditawarkan termasuk di dalamnya motif motif garis-garis vertical. Warna shabby chic biasanya lembut, Pastel. Karena pola bunga adalah motif dominan dalam desain wallpaper, maka elemen interior lain seperti pintu, kusen jendela, plafond dan furniture lainnya sebaiknya menggunakan warna off-white, untuk melunakkan kontras dan membuat ruangan tampak segar dan terang

Berikut adalah beberapa motif wallpaper dinding motif shabby

Wallpaper motif shabby
Wallpaper motif shabby
Wallpaper motif shabby
Wallpaper motif shabby
Wallpaper motif shabby
Wallpaper motif shabby
Wallpaper motif shabby
Wallpaper motif shabby

Demikian review ragam motif shabby untuk wallpaper dinding. Cobalah pola bunga ini untuk membuat suasana romantis yang menawan, dan suasana musim panas yang tak ada habisnya.

 

Semoga Bermanfaat,

 

 

 

 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.