Wallpaper Keren Untuk Ruang Keluarga
Ruang keluarga adalah ruang yang sangat penting. Banyak alasan yang membuat ruang keluarga penting salah satunya adalah karena di ruang inilah pusat interaksi keluarga berlangsung. Ada banyak cara yang bisa dilakukan untuk mendesain interior ruang keluarga terlihat cantik. Selain mendesain furniture serta beberapa hiasan di dalam ruangan, anda bisa membuat dinding ruang tamu menjadi menarik yaitu dengan memasang wallpaper, Ada banyak motif wallpaper yang bisa digunakan untuk ruang tamu anda dengan beragam motif serta ukuran.
Tips memilih wallpaper untuk ruang keluarga :
- Pilih motif yang sesuai dengan tema yang anda inginkan. Ada banyak motif wallpaper seperti pohon, bunga, 3D dan lain sebagainya.
- Sesuaikan ukuran wallpaper dengan dinding.
- Ada banyak bahan wallpaper yaitu foil, textile dan vinyl. Lebih baik gunakan bahan vinyl yang lebih mudah dibersihkan dan mempunyai daya serap tinggi terhadap udara lembab.
- Pilih warna yang cerah jika ruang tamu anda tidak mendapat banyak cahaya untuk menyeimbangkan cahaya di dalam ruangan.
Berikut ini contoh wallpaper untuk ruang keluarga
Semoga Bermanfaat,